Paket Wisata pulau Menjangan dan Tabuhan – Berlibur di Banyuwangi kini semakin bervariasi. Anda dapat melihat keindahan bawah laut Pulau Menjangan dan Pulau Tabuhan yang menawan. Eksotisme terumbu karang bawah laut Pulau menjangan dan menikmati desiran ombak sore di Pulau Tabuhan membuat hati tak ingin pergi. Siap bertemu dengan Nemo? Yuk cek itinerarynya dibawah ini
Hari Pertama
07:30 Bertemu di Meeting Point Grand Watu Dodol (Pondok Bambu)
08.00 Persiapan dan briefing peserta
08:10 Menyeberang ke pulau Menjangan dari pantai Watudodol dengan estimasi perjalanan 45 menit dengan view pasir putih dan gradasi pantai taman nasional Bali Barat
09:00 Registrasi pengunjung, dilanjut agenda bebas dan photo session di dermaga pulau Menjangan dan takat Pasir
10:00 Snorkeling di spot pertama
11:30 Snorkeling di spot kedua
12:00 Makan siang ( Lunch Box ) dan melanjutkan aktifitas snorkeling kembali jika berkenan
13:30 Meninggalkan kawasan Pulau Menjangan
14:30 Mengunjungi pulau Tabuhan, Anda bisa snorkeling di area dangkal atau berkeliling pulau sambil mengambil gambar, tidak sampai 10 menit untuk mengelilingi seluruh pulau
15:30 Meninggalkan pulau Tabuhan
16:30 Bilas – bilas di toilet meeting point dan program paket wisata pulau menjangan dan tabuhan berakhir
Harga:
2 Pax: 850.000/Orang
3 Pax: 610.000/Orang
4 Pax: 500.000/Orang
5 Pax: 460.000/Orang
6 Pax: 410.000/Orang
7 Pax: 370.000/Orang
8 Pax: 340.000/Orang
9 Pax: 320.000/Orang
10 Pax: 310.000/Orang
11 Pax: 290.000/Orang
12 Pax: 280.000/Orang
13 Pax: 270.000/Orang
Additional
Fotografer: 600.000/hari
Videographer: 700.000/hari
Foto dan Videographer: 1.000.000/hari
Drone: 1.250.000/hari
Drone + Fotographer: 1.500.000/hari
Harga sudah termasuk:
– Makan siang
– Air mineral
– Izin dan tiket masuk destinasi wisata
– Kapal ke dan dari pulau Menjangan dan pulau Tabuhan
– Izin kegiatan snorkeling
– Snorkeling set
– Jaket pelampung
– Dokumentasi underwater
– Guide
– Asuransi
Harga belum termasuk:
– Tiket pesawat / kereta
– Pengeluaran pribadi selama tour
– Tips guide / driver
Syarat dan Ketentuan:
– Harga berlaku untuk WNI
– Harga tidak berlaku untuk periode peakseason lebaran dan natal tahun baru (H-7 s/d H+7) surcharge 20%
– Untuk peserta diatas 10 orang Anda bisa mengirim request ke kami, kami akan berikan harga khusus, klik disini untuk mengisi formulirnya
– Pergi sendiri atau ingin opsi lebih hemat? Anda bisa bergabung dengan paket open trip kami, cek detailnya disini
– Itinerary tidak baku dan dapat berubah karena kondisi di lapangan (lalu lintas, cuaca) tanpa mengganggu agenda secara keseluruhan
– Anda selalu bisa menyampaikan permintaan khusus di lapangan kepada tim kami
– Kami menerima pembayaran penuh atau 30% di muka sebagai tanda jadi, dengan pelunasan maksimal hari pertama tour
– Tanda jadi tidak dapat direfund bila terjadi pembatalan dari pihak tamu, reschedule kadangkala memungkinkan jika mendapat konfirmasi dari pihak vendor (Hotel, Transport, Konsumsi, dll)
– Batas usia peserta minimal 1 tahun dan maksimal 65 tahun dalam kondisi sehat
– Peserta yang telah mendaftar paket wisata pulau Menjangan dan Tabuhan dianggap mengerti dan sepakat dengan syarat dan ketentuan diatas
Paket ini juga dapat dicustom sesuai keinginan Anda, dapatkan layanan tanya jawab dan konsultasi perjalanan gratis dengan klik tombol berikut!
Mulai tur awalmu dipulau tabuhan serta bersafari di taman nasional Baluran untuk melihat habitat satwa asli endemik di afrika van java. Dilanjutkan jelajah hutan trembesi tua di pusat kota dan menikmati sunset di pulau merah. Kamu juga akan terpukau akan pesona api biru ijen yang fenomenal
Paket MICE, City Tour, Tour Kebun Kopi, Edukasi Kopi, Taman Gandrung Terakota, Bakti Sosial
Yukbanyuwangi adalah merk terdaftar dibawah naungan PT. Pratama Wisata Lintasnusa , berdiri sejak 2014 dan telah melayani lebih dari 6.400 perjalanan di lebih dari 22 destinasi unggulan di Banyuwangi dan sekitarnya
KANTOR
Jl. Trunojoyo No. 11 B Kelurahan Kebalenan, Banyuwangi 68417
HUBUNGI KAMI:
WhatsApp:
+6281357623911 (Chat Only)
(Biasanya membalas dalam 1 jam, jam operasional pukul 09:00 – 17:00 setiap Senin-Jumat)
Telepon
(0333) 4465177
(Jam operasional pukul 09:00 – 17:00 setiap Senin – Jumat)
Email
[email protected]
tag: paket wisata banyuwangi, paket tour banyuwangi, open trip banyuwangi